TIK

Ektrakurikuler TIK merupakan salah satu ekstrakurikuler wajib yang ada di SD N Krajan. Sekolah memprogramkannya mengingat saat ini kita sudah memasuki zaman yang serba digital. Penguasaan TIK sangat diperlukan untuk menghadapinya. Meskipun secara geografis SD N Krajan terletak di daerah yang jauh dari berbagai fasilitas umum, akan tetapi sekolah berusaha untuk mengejar ketertinggalan, khususnya dalam bidang TIK.